Description
Premise® 200 SL adalah termitisida non-repellent dan insektisida sistemik dengan formulasi kimia yang mampu memberikan pengendalian rayap yang efektif pada struktur bangunan.
Keunggulan premise dan kenapa harus beli premise?
Premise memiliki kelebihan yakni tidak berbau dan dapat membasmi rayap sampai ratu dan koloni(sarangnya). Premise juga dapat dengan mudah diaplikasikan, baik di dalam tanah atau tembok. Membasmi rayap secara sistemik, dan aman untuk tanaman.